HUKUM PERDATA INDONESIA PRINSIP DAN PENERAPANNYA
Kepengarangan:
Dr. Sugeng Santoso PN, S.H., M.M., M.H.
Editor:
Prof. Dr. Bahtiyar Efendi, S.Pd., S.H., M.M., M.H.
ISBN:
Dalam Pengajuan
Ukuran:
15 x 23 cm
Jumlah halaman:
vii + 185 Halaman
Terbit:
Maret 2025
Description
Buku ini disusun dengan tujuan memberikan pemahaman yang mendalam mengenai prinsip dasar hukum perdata di Indonesia, yang tidak hanya bersifat teoritis, tetapi juga aplikatif dalam kehidupan sehari-hari.
Hukum perdata merupakan salah satu cabang hukum yang mengatur hubungan antara individu dalam berbagai aspek kehidupan, mulai dari perjanjian, tanggung jawab hukum, hingga penyelesaian sengketa. Oleh karena itu, pemahaman yang komprehensif terhadap hukum perdata sangatlah penting, baik bagi mahasiswa hukum, praktisi, maupun masyarakat umum yang ingin memahami hak dan kewajibannya dalam ranah hukum perdata.
Dalam buku ini, kami mengulas berbagai aspek hukum perdata, termasuk hak dan kewajiban individu dalam kehidupan sehari-hari, kontrak, serta pertanggungjawaban perdata. Selain itu, buku ini juga dilengkapi dengan contoh kasus yang diambil dari praktik hukum di Indonesia, sehingga diharapkan dapat membantu pembaca dalam memahami bagaimana hukum perdata diterapkan dalam berbagai situasi nyata.
Additional information
Weight | 250 g |
---|
Reviews
There are no reviews yet.