LANTUNAN PAGI PETANG : Kumpulan Kata-Kata Mutiara
Penulis
Rino Desanto W.
Kategori
Buku
ISBN
978-623-174-188-2
Ukuran
14 x 20 cm
Halaman
vi, 129 hlm
Tahun Terbit
Juni 2023
Harga
Rp 60.000,-
Sinopsis buku
Cinta bukan untuk menyakiti, cinta bukan untuk memupuk rasa benci. Cinta dilahirkan untuk membahagiakan umat. Cinta tumbuh di ruang rasa, jangan biarkan cinta tidak terawat. Hati ada untuk merasakan indahnya cinta. Cinta tidaklah kejam. Sebagian manusia memang kejam. Manusia yang kejam sesungguhnya tidaklah memiliki cinta. Manusia yang kejam hatinya kering akan cinta. Namun, hidup adalah keseimbangan. Kadang ke kiri kadang ke kanan. Sebagian berhati, sebagian tidak berhati. Sebagian hatinya gelap, sebagian hatinya terang. Ada yang menanam biji cinta, ada yang membuang biji cinta. Kehidupan beragam menuju keseimbangan. Menikmati malam setelah sekian waktu berkutat dengan siang. Nemikmati siang setelah sekian waktu berserah pada malam. Perjalanan hidup tidak dapat ditolak, tidak dapat diingkari, semua sudah tertulis, manusia sekedar menjalani. Manusia tidak berkuasa atas waktu, manusia hanya tahu saat ini, tidak dengan esok atau nanti.
Related posts
TRANFORMASI HUKUM PIDANA DI ERA DIGITAL: TANTANGAN, SOLUSI, DAN IMPLIKASINYA
Detail Sinopsis Detail PenulisDr. Syachdin, S.H., M.H.Dr. Hj. Kartini Malarangan, …
Transformasi Keuangan Digital untuk Bisnis Hidroponik
Detail Sinopsis Detail PenulisDr. Andi Kusumawati, SE., M.Si., Ak., CA.Prof. …
Menggapai Kebahagiaan di Usia Senja
Detail Sinopsis Detail PenulisDody HartantoOkimustavaBambang SudarsonoAriati Dina Puspitasari KategoriBuku ISBN978-623-174-516-3 …
Desain Work-Based Learning untuk Penyandang Disabilitas SMK
Detail Sinopsis Detail PenulisDr. Suyitno, M.Pd.,Dr. Riawan Yudi Purwoko, S.Si., …
Pendidikan Seni Tradisi untuk Anak Sekolah Dasar
Detail Sinopsis Detail PenulisAri HidayatHenny Apriana NisaMukhlis MamanNurul AzizahRiska Ayu …
Magang Industri Berbasis Work-Based Learning (MI-WBL) pada Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM)
Detail Sinopsis Detail PenulisDr. Suyitno, M.Pd.,Dwi Jatmoko, M.Pd.,Dr. Fuad Abdillah, …
MEMBANGUN REPUTASI DPRD MELALUI PENGAWASAN: PILAR GOOD GOVERNANCE DI ERA OTONOMI DAERAH
Detail Sinopsis Detail PenulisDr. Suparnyo, S.H., M.H. EditorDr. Ir. H. …
KEWENANGAN PEMANGGILAN SAKSI A DE CHARGE: KEDUDUKAN DAN KUASA PAKSA OLEH TERDAKWA DAN PENASEHAT HUKUM
Detail Sinopsis Detail PenulisAgus Manurung, S.E., S.H., M.H.Gustav Kusuma Yoga …
MEMAHAMI KUALITAS ASET BANK PERKREDITAN RAKYAT: PANDUAN LENGKAP POJK 1/2024
Detail Sinopsis Detail PenulisDr. H. Sudiharto, S.H., M.H., CRBD, CRBC, …
Pengembangan Aplikasi Manajemen Pengelolaan Data Layanan Bimbingan Dan Konseling Berbasis Teknologi Informasi
Detail Sinopsis Detail PenulisRio IrawanFahmi KategoriMonograf ISBNDalam proses Ukuran 14 …